Dalam rangka mengukur capaian pembelajaran siswa selama menempuh pendidikan serta sebagai salah satu indikator kelulusan, SMAN 106 melaksanakan kegiatan Asesmen Sumatif Sekolah yang dilaksanakan mulai tanggal 12 – 19 Maret 2025 di kelas SMAN 106.
Pada hari Selasa, 18 Maret 2025 siswa/i kelas XII mengikuti asesmen sumatif sekolah dengan mata pelajaran yang diujikan adalah Pendidikan Pancasila dan Geografi.
Semoga dengan kegiatan ini, siswa/i SMAN 106 dapat mendapatkan nilai yang terbaik.
Love, Peace Respect
